Selasa, 04 September 2012
Membuat Program PHP Bagian Pertama
Reviewed by Esemka
Date 9/04/2012 03:59:00 AM
Label:
php
Membuat Program PHP Bagian Pertama
Posted by
Esemka
di
9/04/2012 03:59:00 AM
Membuat Program PHP Bagian Pertama
Perhatikan!!!
Sebelum kita mencoba
program pertama kita menggunakan php. Pastikan dikomputer kalian
masing-masing terdapat XAMPP ada dan
telah di aktifkan bagian Apache, serta software Dreamweaver, notepad++ atau editor lain
yang digunakan ada.
|
1a. Berikut contoh script PHP yang pertama dengan
langkah-langkah:
·
Buka
dokumen baru pada dreamweaver/notepad/editor lainnya
·
Jika
menggunakan dreamweaver pilih PHP
·
Kemudian
Klik bagian code dan ketiklah script php berikut:
Ingat!! Script PHP
disisipkan di dalam body.
Contoh dibawah
ini adalah contoh penggunaan sintaks-sintaks yang digunakan pada PHP.
·
Berikutnya,
simpan dengan mengklik File > Save As. Kemudian anda memilih c:\htdocs, lalu isikan file name: PHPPertama dan pilih tipe save nya PHP
> save.
·
Kemudian
untuk menjalankan program PHP tersebut, ikuti langkah-langkah berikut:
Ø Pastikan Apache pada XAMPP sudah diaktifkan
Ø Buka browser IE atau Mozilla atau yang lebih disarankan google chrome.
Bagaimana program Php pertama?? Cukup
mudah kan?? J
b. Berikut contoh kedua script PHP. Save File : Prak1b.php
c. Berikut contoh kedua script PHP. Save File : Prak1c.php
2. Penulisan Script PHP terdiri dari 2
cara, yaitu :
·
Embedded Script
Adalah script php
yang disisipkan diantara tag-tag dokumen HTML.
Perhatikan contoh
Embedded dibawah ini (sama seperti contoh diatas).
SaveFile name : Embed1a.php
<html>
<body>
<?php
echo "Hallo Dunia";
?>
</body>
</html>
|
·
Non-Embedded Script
Adalah script/program
PHP murni. Termasuk tag HTML yang disisipkan dalam script PHP.
Perhatikan contoh
non-embedded dibawah ini: SaveFile name : NonEmbed.php
<?php
echo
“<html>”;
echo
“<head>”;
echo
“<title>Mengenal PHP</title>”;
echo
“<head>”;
echo
“<body>”;
echo “<p>PHP
cukup Menyenangkan</p>”;
echo
“</body>”;
echo
“</html>”;
?>
|
Bagaimana setelah anda mencoba contoh diatas?? Yang mana anda
anggap mudah dan dapat di mengerti maka pilihlah cara penulisannya..Embed atau
Non embed. J
Terimakasih Anda telah membaca tulisan / artikel di atas yang berjudul : Membuat Program PHP Bagian Pertama jangan lupa komen dan berbagi :)
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Tidak ada komentar :
Posting Komentar