Rabu, 01 Oktober 2014

Contoh Laporan Konsep Editing dalam Film Reviewed by Esemka Date 10/01/2014 09:38:00 PM

Contoh Laporan Konsep Editing dalam Film



H. Editing
1. KonsepUmum
Program Acara Talk Show “Teen’s Talk” memiliki ide dasar “PermasalahanRemaja” yang berdurasi 24 menit dan terdiri dari 3 segmen.Edi itnga cara ini menggunakan teknik editing non linier, dana spekrasio yang digunakanyaituaspekrasio 4:3. Hardware yang digunakanterdiri dari Processor Intel® Pentium® CPU,  DVD Super Multi DL Drive, Display Monitor (Acer), RAM, HDD 100 GB, 2,53 Hz. Suasana yang diambildandiperlihatkan di acarainiada;ahnuansakhas ala remaja. Jumlah kru yang terlibat dalam proses editing terdiri dari 3 orang : Editor, PengarahAcara, dan PenataSuara.

2. KonsepJuxta Position
Pada project work kali initidakterlalubanyakmenggunakantransisi, karena agar lebihnyamanuntukpenontonmelihatnya. Acarainiterdiri dari 3 segmen.Contohnyapadasegmenkeduadibukaoleh Bumper In .Perpindahan dari Bumper In ke Opening Host menggunakantransisiDissolvedengandurasi 2 detik.Kemudiandilanjutkandengan Chit-Chat, Gimmick, Chit-Chat, Hooker dan Bumper Out. Di Talk Show iniadabeberapatransisi yang digunakanantara lain : Dissolve, Page Peel, Spiral In, Left/Right, Clock Wise, Many Crooked Blind, Swap Left dan Fade In. Alasannyayaituuntukmemberikankesan yang lembutdanmrmbuatgambarmenjadilebihhidup. Sedangkanpada OBB menggunakantransisi Flash yaitu Soft Flash.

a.       Dissolve
Transisi dissolve digunakanuntukperpindahan dari Bumper In ke Opening Host atau Chit-Chat. Alasansayamenggunakantransisi Dissolve inikarenaagar menghilangkantayangan yang telahadadanmemunculkantayangan yang akanditonton.
b.      Page Peel
Transisi Page Peel digunakanuntukperpindahan dari VT yang ditanyangkanketayanganselanjutnya.Alasansayamenggunakantarnsisi Page Peel inik arena untuk mengganti tayangan dengan membuka seperti gulungan kertas, dan untuk mengalihkan mata penonton kepada tayangan yang baru.
c.       Spiral In, Left/Right, Clock Wise
Transisi Clock Wipe digunakan untuk perpindahan ke VT yang akan ditayangkan. Alasansayamenggunakantransisiinikarenauntukmenariktayangan yang telahadadanmemunculkantayangan yang akanditonton dari samping.
d.      Many Crooked Blind
Transisi Many Crooked Blind digunakanuntukperpindahan Host ke Chit-Chat.Alasansayamenggunakantransisiinikarenauntukmenariktayangan yang akantayangdenganefekgaris yang menyamarkansehinggapenontonmenduga-dugatayangan yang akanditayangkan.
e.       Swap Left
Transisi Swap Left digunakanuntukperpidahan Chit-Chat ke Gimmick.Alasansayamenggunakantransisiinikarenauntukmenariktayangan yang akanditayangkandengancaraseolah-olahmenukarkearahkiri.

f.       Fade In
Transisidigunakanuntukperpindahan Chit-Chat ketayangan Closing Host.Alasansayamenggunakantransisiinikarenauntukmenggantitayangansebelumnyadengantayanganselanjutnyasecarahalus.


Rundown Transisi program acara “Teen’s Talk”
Segmen
No.
Outline
Transisi
Durasi
I
1.
OBB



2.
Opening Host
OBB®OH :
Dissolve
00:00:02

3.
Chit-Chat
OH®CC :
Cross Effect
00:00:02

4.
Hooker



5.
Bumper Out


II
1.
Bumper In



2.
Host
BI®H :
Dissolve
00:00:02

3.
Chit-Chat
H®CC :
Many Crooked Blind
00:00:02

4.
Gimmick
CC®G :
Swap Left
00:00:02

5.
Chit-Chat
G®CC :
Fade In
00:00:02

6.
Hooker



7.
Bumper In


III
1.
Bumper In



2.
Host
BI®H :
Dissolve
00:00:02

3.
Chit-Chat
H®CC :
Fade In
00:00:02

4.
Insert VT
CC®IV :
Spiral In, Left/Right, Clock Wise
00:00:02

5.
Chit-Chat
IV®CC :
Page Peel
00:00:02

6.
Closing Host
CC®CH :
Fade In
00:00:02

7.
Credit Tittle




3. KonsepGrafis

a) OBB
OBB pada project kali ini berdurasi 20 detik.Pada pembuatan OBB, Editor menggunakan warna coklat yang dominan pada OBB yang dibuat dan warna oranye dan merah tua sebagai pelengkap dari warna dominan tersebut. Editor ingin memeunculkan suasana khas remaja tetapi tidak terlalu mencolok sehingga dimunculkan warna-warna yang cenderung lembut. Warnaini pun menyesuaikan dengan warna set nyasendiri. Selain warna, Editor juga memunculkan nuansa geometric dengan menggunakan banyak grafis berbentuk abstrak dan bentuk yang berhubungan.

b)Bumper In/Out
Editor menggunakan potongan OBB selama 5 detik pada bagian caption/judul acara dan grafis menarik sebagai bagian dari bumper In/Out.

c) Caption
Yang digunakanuntuk caption adalahwarnaoranyedanmerahtua agar sesuaidenganwarna set dansesuaidengan OBB. Pergerakan caption pada Bumper In dan Bumper Out menggunakanbeberapaefek yang menyesuaikandenganpergerakan OBB.



4. Title

a. OBB
Jenis font padapembuatan OBB menggunakan 2 jenis font yang berbedaukuranyaitupadatulisanjudul “Teen’s Talk” menggunakanjenis font trashcoukuran 45 danpadatulisan “Talk Talk with Teens” menggunakanjenis font trendy ukuran 38.

b. Bumper In/Out
Karena kami menggunakanpotongan dari OBB, makaotomatisjenis font danukurannyasamadengan OBB.

c. Caption
Padapembuatan caption menggunakan 2 jenis font yang berbedayaitupadatulisannama (baik host, narasumber, bintangtamu) menggunakanjenis font Crack Babies ukuran 28 dantulisannama/gelarmenggunakanjenis font Abiscous Host ukuran 28.


5.  Software yang digunakan

a. Pinnacle Studio 15
Software inidigunakanuntukmengcapturehasilpengambilangambar shooting single camera maupunmulty camera.

a. Sony Vegas Pro 11.0
Software inidigunakanuntukmengedithasil capture menjadisuatu program yang utuh. Software inijugadigunakanuntukmembuatbeberapatransisi, pembuatan OBB, credit tittle, dsb.


c. Adobe Photoshop
Software ini digunakan untuk mengedit gambar-gambar yang digunakan pada OBB, juga pembuatan caption.

d. Nero 8
Software ini digunakan untuk memburning hasil akhir ke dalam DVD.

6. Hardware yang digunakan

Nama Hardware
Spesifikasi
Operating System
Windows 7
Processor
Intel® Pentium® CPU
Memory
RAM 1 GB
VGA
Intel Graphic Media Acceleration HD
Monitor
Acer

7. Referensi Program

Program Acara “Teen’s Talk” mendapatkan referensi dari program acara televisi “Ceriwis” di TRANS TV.
Terimakasih Anda telah membaca tulisan / artikel di atas yang berjudul : Contoh Laporan Konsep Editing dalam Film jangan lupa komen dan berbagi :)

1 komentar :